Kecamatan Tebas Siap Gelar Perayaan HUT RI ke-78
Pojokkatanews.com- Panitia Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78 Kecamatan Tebas sudah membuka pendaftaran kegiatan Lomba Sepeda Hias dan Karnaval mulai 14 Agustus tahun 2023. Dalam kegiata…