Besok, KPU Sambas Verifikasi Faktual Kedua Bacalon Perseorangan
pojokkatanews.comĀ - Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Sambas melakukan Rekapitulasi Hasil Verifikasi Administrasi Perbaikan Kedua terhadap syarat dukungan bakal pasangan calon perseorangan yang diserahkan kepada KPU Kabupaten Sambas. Minggu (28/7/2024).…